Pendidikan Menengah

Grand Syekh Al-Azhar Kunjungi Darunnajah, Pesantren Indonesia Makin Mendunia

Dalam suasana yang penuh kehangatan, Grand Syekh Al-Azhar As-Syarif Prof. Dr. Ahmad At-Tayyeb mengunjungi Pondok Pesantren Darunnajah Jakarta, Kamis (11/7/2024). Kunjungan bersejarah ini dihadiri lebih dari 600 pengasuh pesantren dari berbagai asosiasi seperti FPAG, FKPM, dan P2i, menandai babak baru hubungan pendidikan Islam Indonesia-Mesir. Acara yang dibuka dengan lantunan ayat suci Al-Quran oleh Yusuf Hasibuan, […]

Related Articles

Back to top button